May 25, 2011

Karya Tulis Pendidikan III

Share on :


 MENINGKATKAN HASIL PEMBELAJARAN KOMPETENSI PENCELUPAN ZAT WARNA REAKTIF MELALUI METODE PROBLEM BASED INSTRUCTION (PBI)

ABSTRAK

  
Pembelajaran mata pelajaran produktif teknik penyempurnaan tekstil   masih menggunakan metoda belajar yang konvensional sehingga kegiatan pembelajaran yang aktif, kreatif dan menyenangkan sulit diharapkan, pembelajaran lebih terpusat pada guru siswa hanya sebagai obyek , Kondisi  seperti ini menimbulkan kebosanan, kejenuhan dan tingkat penguasaan siswa kurang Maksimal.  
Tujuan dari penelitian t ini adalah meningkatkan Kualitas pembelajaran dan Hasil belajar  kompetensi pencelupan. Penelitian dilakukan di semester genap Kelas X Program Keahlian Teknik Penyempurnaan Tekstil SMK N 3 Pekalongan” dengan subyek penelitian berjumlah 34 orang. 
Desain penelitian dilakukan dua siklus, tiap siklus meliputi kegiatan perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan, observasi, refleksi dan dilanjutkan dengan perencanaan siklus berikutnya. .
Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini dari siklus 1 dari 2 adalah (1) Skor rerata aktivitas siswa yang sesuai dengan pembelajaran mengalami peningkatan 13.74% (2) Skor rerata aktivitas siswa yang kurang sesuai dengan pembelajaran  14,70 %.(3) Skor rerata hasil tes  pada siklu 1 = 6.92 mengalami kenaikan pada siklu 2 =7.83, Kenuntasan belajar pada siklus pertama 70 % dan pada siklus kedua menjadi   94.11%

Kata Kunci : Kompetensi Pencelupan, Hasil Belajar, Problem Based Instruction




Artikel Terkait:

MUNGKIN BEBERAPA ARTIKEL DIBAWAH INI ADALAH INFORMASI YANG ANDA CARI:

0 comments:

Post a Comment

Silahkan Tinggalkan Komentar, jangan ada spam, sara, dan pornografi. saya menghormati komentar selain itu..........:)